Promosi merupakan hal yang penting dalam suatu usaha atau bisnis. Tanpa itu, maka akan sedikit sekali yang tahu mengenai bisnis Anda. Kini, dengan semakin majunya teknologi, terutama meluasnya penyebaran internet, para pebisnis di negara ini semakin menyadari besarnya potensi dari dunia maya. Adwords Indonesia merupakan salah satu cara yang mulai sering digunakan dalam beriklan.
Cara beriklan seperti ini mempunyai potensi yang masih sangat besar di negara ini karena:
1. Google sebagai mesin pencari default
Hampir semua orang menggunakan fasilitas google sebagai mesin pencari utama mereka. Bagi para pebisnis yang memanfaatkan fasilitas iklan dari google, tentu saja hal ini akan membuat lebih mudah menggaet pelanggan lokal.
2. Banyak orang online
Meski jaringan internet di Indonesia sendiri belum terlalu baik, namun hampir semua orang yang memilikinya selalu online, bahkan hampir seharian penuh.
3. Belanja online semakin diminati
Banyak orang yang mulai semakin menyukai berbelanja secara online, mencari toko atau bisnis yang bisa dihubungi via dunia maya. Dalam hal ini, konsumen biasanya lebih menyukai bisnis online lokal karena cara pembayarannya lebih mudah.
Beriklan menggunakan adwords Indonesia mempunyai banyak potensi besar untuk melancarkan bisnis, baik yang besar maupun kecil. Lewat dunia maya, Anda akan bisa mendapatkan penjualan di tempat-tempat yang tidak terduga sebelumnya, dari ujung provinsi yang satu ke yang lain. Dengan semakin berkembangnya komunitas online di sini, tidak ada salahnya untuk ikut beradaptasi, bukan?
-
Blogger Comment
-
Facebook Comment
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
0 comments :
Post a Comment